DPRD Pati Narso Minta Pemerintah Tetapkan Batas Harga Gabah

PATI-Globalpers, Saat panen raya tiba petani Kabupaten Pati menyayangkan harga gabah yang rendah apalagi harga yang berlaku berbanding terbalik dengan mahalnya biaya operasional menanam padi. Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pati, Narso, turut memberikan perhatian pada permasalahan ini. Menurutnya, perlu tindakan nyata dari pemerintah untuk bisa memberikan jaminan perlindungan bagi para petani untuk …

Rencana Jalan Tol di Pati, Dewan Pati Sebut Belum Tahu Persis

PATI-Globalpers, Rencana pembangunan jalan tol Demak-Tuban yang akan melintas di Kabupaten Pati mendapat tanggapan dari Wakil Ketua komisi C DPRD Kabupaten Pati, Irianto Budi Utomo. Meskipun wacana ini sudah digembar-gemborkan sejak 2022 lalu, nyatanya sampai sejauh ini pihaknya belum mengetahui progres selanjutnya. Irianto mengatakan, dirinya hanya mengetahui bahwa progres pembangunan jalan tol ini baru sampai …

Ketua DPRD Minta Jalan Sukolilo-Prawoto Segera Direnovasi Tuntas

PATI-Globalpers, Jalan Sukolilo-Prawoto sepanjang 12 Km baru direnovasi setengahnya saja. Sehingga masih ada setengah jalan rusak disana yang menjadi PR pemerintah. Menanggapi hal itu, Ketua DPRD Kabupaten Pati, Ali Badrudin, meminta supaya masalahan kerusakan jalan yang berada di Kabupaten Pati khususnya area Sukolilo bisa diselesaikan secara tuntas oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pati. Menurutnya, kerusakan jalan …

DPRD Pati Berharap Pariwisata di Pati Semakin Bergeliat

PATI-globalpers, Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata (Dinporapar) Kabupaten Pati semakin gencar mempromosikan. Momentum lebaran yang identik dengan mudik dan leiburan, diharapkan dapat mendongkrak keramaian di sejumlah obyek wisata di Kabupaten Pati. Hal itu disampaikan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Pati Ir. HM. Nur Sukarno. Dirinya berharap potensi pariwisata di daerah Kabupaten Pati bisa semakin …

Ketua DPRD Pati Kembali Instruksikan Jaga Kondusifitas Jelang Pemilu 2024

PATI-Globalpers, Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarno Putri telah menetapkan Ganjar Pranowo sebagai Calon Presiden dari PDIP beberapa waktu lalu. Terkait hal tersebut, Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pati H. Ali Badrudin, SE kembali memberikan instruksi agar semua pihak dapat menjaga kondusifitas di lingungan masing-masing. Ali menyebut, jika dalam kontestasi politik akan memicu …

Pemudik Membludak, DPRD Pati Minta Pemkab Siapkan Posko Mudik

Pati, GlobalPers – Anggota Dewan Perakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pati, Roihan, S.Pd.I meminta Pemerintah Kabupaten Pati untuk mempersiapkan Posko Mudik di jalan Arteri dan jalur Pantura. Hal itu dimaksudkan agar dapat memberikan kenyamanan bagi para pemudik yang diprediksi membludak pada tahun ini. Menurut Roihan, para pemudik ini perlu diperhatian dengan menyiapkan fasilita-fasilitas yang dimungkinkan …

DPRD Pati Bandang Waluyo Pertanyakan Kinerja Penyuluh Pertanian Lapangan

PATI-Globalpers, Masih banyaknya keluhan masyarakat Pati di bidang pertanian mendapat perhatian dari anggota komisi C DPRD Kabupaten Pati, Teguh Bandang Waluyo. Kendati bidang pertanian bukan ranah komisi C, dirinya merasa prihatin di sektor pertanian masih terdapat berbagai masalah di Bumi Mina Tani. Bandang pun mempertanyakan tugas dan fungsi dari Penyuluh Pertanian Lapangan atau PPL yang …

Komisi C DPRD Pati Nilai DPUTR Sulit Akomodir Jalan Rusak

PATI- Globalpers, Ketua komisi C DPRD Kabupaten Pati, Siti Maudluah menilai pemerintah kabupaten Pati melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUTR) kesulitan dalam mengakomodir banyaknya jalan rusak. Hal ini lantaran masih banyaknya ditemukan jalan rusak hingga mendekati hari raya idul fitri. Khususnya bagi jalan Sukolilo-Prawoto yang sudah rusak cukup lama, tetapi hanya dilakukan perbaikan …

Menyambut Arus Mudik, DPRD Pati Mendorong Perbaikan Jalan

PATI-GlobarPers,Masih adanya jalan rusak menjelang datangnya hari raya idul fitri tentu sangat meresahkan masyarakat yang akan berkunjung ke rumah saudara saat idul fitri nanti. Untuk itu, wakil ketua komisi C DPRD Pati, Irianto Budi Utomo mendorong perbaikan jalan rusak sebelum hari raya tiba. Selain itu, perbaikan ini juga sebagai kesiapan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pati dalam …